Sumur Kuno Ini Adalah Bangunan Kayu Tertua di Dunia
Sebuah sumur di Negara Ceko dinyatakan sebagai bangunan kayu tertua di dunia. Sumur ini dibuat oleh kelompok petani kuno yang hidup di Eropa timur sekitar 7.000 tahun yang lalu. Tidak banyak benda yang terbuat dari kayu yang mampu bertahan lama,…